Perbedaan Housing dan Backglass, Ini Loh Bedanya, Awas Salah Lagi

Siapa yang masih bingung dengan istilah housing dan back glass pada iPhone? Meskipun keduanya hampir sama, namun terdapat perbedaan yang cukup jelas antara housing dan back glass. Bagi pengguna iPhone penting untuk mengetahui perbedaan keduanya karena apabila terjadi masalah pada iPhone, akan mudah untuk mengetahui komponen mana yang harus diperbaiki. Informasi lengkapnya ada di artikel […]
Iniloh Solusi Imei Iphone Kamu Jika Terblokir!

Iphone kamu rilis sebelum tahun 2020, mending mulai hati-hati deh, apa lagi kalau kamu beli IPHONE tersebut secara second. Karena sejak tahun 2020, pemerintah Indonesia memberlakukan kebijakan registrasi IMEI (International Mobile Equipment Identity) untuk semua perangkat telekomunikasi, termasuk iPhone. Jika IMEI perangkat tidak teregistrasi, maka perangkat tersebut akan masuk daftar hitam (blacklist) dan tidak bisa […]
iPhone Kamu Stuck di Logo Apple? Simak Cara Praktis Mengatasi Bootloop!

Pernah mengalami layar iPhone hanya menampilkan logo Apple tanpa bisa masuk ke home screen, atau bahkan iPhone tidak menyala sama sekali? Tenang, kamu gak sendiri! Masalah ini dikenal sebagai bootloop, dan sering terjadi setelah update iOS atau karena masalah pada software maupun hardware. Bootloop juga bisa muncul pada iPhone yang sudah dimodifikasi atau jailbreak. Yuk, […]
Berikut 5+ Cara Memperbaiki Touch ID yang Tidak Berfungsi Pada Iphone atau Ipad Kamu

Penggunaan Touch ID atau sensor sidik jari pada iPhone atau Ipad berfungsi untuk melindungi privasi penggunanya. Dengan menerapkan Touch ID maka orang lain tidak bisa mengakses ke dalam iPhone atau Ipad. Selain melindungi privasi, fitur ini juga berperan sebagai verifikasi saat melakukan pembelian atau mengunduh aplikasi di App Store atau iTunes. Lalu, bagaimana jika Touch […]
Repairian, Frustrasi dengan Masalah iPhone? Ini Solusi Ampuh dari Repairin!

Smartphone premium seperti iPhone memang keren banget, ya, Repairian? Kualitas dan performanya luar biasa, nggak heran banyak dari kita rela merogoh kocek lebih dalam untuk memilikinya. Tapi, pernah nggak sih Kamu merasa jengkel karena iPhone kesayangan tiba-tiba bermasalah? Meskipun iPhone dikenal canggih, bukan berarti bebas dari masalah teknis yang bisa muncul kapan saja. Jadi, apa […]
iPhone Kemasukan Air? Ini 7+ Langkah Ampuh yang Harus Kamu Lakukan Sekarang!

Halo, Repairian! Pernah gak sih, Kamu tanpa sengaja menjatuhkan iPhone ke dalam air? Apakah kamu panik? Tenang, gak usah panik dulu! Meskipun beberapa model iPhone terbaru sudah dilengkapi fitur tahan air, bukan berarti perangkat ini sepenuhnya aman dari kerusakan akibat air. Yuk, ikuti 11 langkah berikut ini untuk menyelamatkan iPhone Kamu yang kemasukan air: Matikan […]
Apa Penyebab Battery Health iPhone Cepat Menurun?

Sebagai pengguna iPhone, Kamu tentu sudah tidak asing lagi dengan fitur Battery Health. Battery Health atau kesehatan baterai adalah kemampuan baterai dalam menyediakan daya yang optimal bagi perangkat Kamu. Fitur ini memungkinkan pengguna memantau kondisi baterai dengan akurat. Persentase penggunaan dan siklus baterai akan ditampilkan oleh fitur ini untuk membantu Kamu mengetahui apakah baterai sudah […]